Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2017

KKNI

Pada tahun 2016 lalu mahasiswa dikejutkan dengan kegalauan baru yang disebut dengan KKNI. Berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 44 Tahun 2015 mengenai Standar Nasional Pendidikan Tinggi (SNPT) dan kurikulum berorientasi KKNI yang mulai diberlakukan di Universitas Negeri Medan pada tahun ajaran 2016/2017. Secara konseptual, setiap jenjang kualifikasi dalam KKNI disusun oleh 4 (empat) parameter utama:  keterampilan kerja,  cakupan keilmuan/pengatahuan,  metode dan tingkat kemampuan dalam mengaplikasikan keilmuan/pengetahuan tersebut,  kemampuan manajerial.  Parameter utama tersebut akan dikembangkan dalam bentuk capaian pembelajaran yang disusun untuk setiap matakuliah dan untuk mencapai kompetensi dalam setiap capaian pembelajaran harus dirancang sejumlah penugasan dan kegiatan praktis yang memberi kesempatan pada mahasiswa untuk mengembangkan sejumlah kemampuan melalui strategi mengalami secara langsung.  Sasaran penilai

Tugas-tugas KKNI

Meneruskan pembahasan pada blog sebelumnya maka kali ini akan di pos masing-masing pengertian dari tugas-tugas yang bakal kalian hadapi di KKNI  Tugas Rutin adalah tugas yang secara rutin diberikan oleh dosen untuk melatihkan sikap, pengetahuan dan keterampilan tertentu, yang dapat terdiri dari pengerjaan soal-soal yang sesuai dengan capaian pembelajaran.  Critical book report adalah tugas yang berisi deskripsi dan analisis tentang isi buku, kesimpulan dan critical position mahasiswa, yang dapat terdiri dari 1 (satu) bab buku teks atau 1 (satu) buku teks secara keseluruhan. Dalam hal ini mahasiswa perlu bandingan buku-buku lainnya yang relevan agar secara kritis dapat merevieu tugas yang diberikan oleh dosen.  Journal review adalah tugas mereview secara kritis seluruh komponen dari suatu hasil penelitian dalam jurnal dengan cara menganalisis temuan utama, keunggulan dan kelemahan yang ada dalam penelitian tersebut.  Mini research adalah tugas melakukan proses invest